Sabtu, 02 Januari 2010

MODEL SISTEM UMUM PERUSAHAAN

Model dibagi Phisik : Penggambaran entitas secara 3D
 Naratif : Penjelasan = Lisan / Tulisan
 Grafik : Pennggambaran entitas dalam bentuk symbol/garis
 Matematik : Rumus tingkat ke akuratan lebih tinggi digunakan oleh manager untuk pemecahan masalah.

Kegunaan :
1.Mempermudah pengertian
2.Mempermudah Komunikasi
3.Memperkirakan masa depan

Model Umum Perusahaan : - System Fisik
- System Konseptual
System Fisik  Terbuka karena diluar perusahaan menggunakan sumber daya fisik (manusia, masyarakat, material, machine.
InputProsesOutput
System Konseptual  Informasi, system tertutup (tidak semua informasi diberikan keluar perusahaan)

Ada 4 dimensi :
-Informasi tersebut harus relevan
-Informasi tersebut harus akurat
-Ketepatan waktu
Informasi harus lengkap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar